Lowongan Kerja Operator Produksi PT Arwana Citramulia Tbk, Gresik - PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA), yang dikenal dengan nama Arwana Ceramics, adalah perusahaan publik Indonesia yang bergerak di industri keramik. Perusahaan ini berkantor pusat di Jakarta dan berdedikasi untuk memproduksi ubin keramik dengan biaya rendah untuk melayani segmen pasar yang lebih luas. Arwana Ceramics juga menekankan dampak positif dan keberlanjutan lingkungan dalam operasionalnya. | Job requirements:Pendidikan min. SMK jurusan TeknikMemiliki pengalaman min. 1 tahun sebagai operator produksi/mesin (memiliki skill mekanik lebih disukai)Terbiasa dengan target produksi, bertanggungjawab mengoperasikan mesin produksi sesuai SOP perusahaanMenjalankan 5R di area kerjaBersedia ditempatkan di Plant Gresik, Jawa Timur
Lowongan Kerja Crew Store PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart), Gresik - PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) adalah perusahaan ritel modern terkemuka di Indonesia. Didirikan pada tahun 1989, perusahaan ini pertama kali beroperasi sebagai toko kelontong tradisional di daerah Pegangsaan, Jakarta. Namun seiring berjalannya waktu, Alfamart berkembang menjadi jaringan toko swalayan ritel modern dengan sistem waralaba yang tersebar di seluruh Indonesia. | Melaksanakan pemajangan (display) barang, persiapan retur, menawarkan program promosi, pengecekan keadaan produk, pencegahan adanya kehilangan, melaksanakan kebersihan area toko, serta memberikan pelayanan terbaik kepada pengunjung toko.KualifikasiLaki-laki/PerempuanLulusan SMA/SMK/SederajatUsia 18 - 24 tahunBelum menikahMampu berkomunikasi dengan baikTerbuka untuk penyandang DisabilitasPenempatan Alfamart Gresik
Lowongan Kerja QA/QC Engineer PT Petrosea Tbk, Gresik - PT Petrosea Tbk adalah perusahaan terkemuka di Indonesia yang bergerak dalam bidang jasa pertambangan, infrastruktur, dan rekayasa serta konstruksi. Dengan pengalaman lebih dari empat dekade, Petrosea telah menunjukkan dedikasinya dalam menyediakan solusi yang komprehensif dan berkelanjutan bagi kliennya di berbagai sektor industri. | Job SummaryPrepare and assist implementation of QA/QC function, documents, and deliverables management, by providing support and execution to project and works within EPC department. Main objective is to ensure, maintain, develop, all QA/QC practices are implemented in accordance with company quality policy and relevant Quality Management System compliance.EducationBachelor's Degree of EngineeringSkill, Knowledge, and ExperienceMin. 1 year previous experiences in Construction QA/QC execution which, with thorough comprehensive knowledge for QA/QC practice in construction and operationpreferably having familiarity and experiences to QA/QC implementation upon oil and gas sector, marine construction and plant operation sectorFull comprehensive knowledge for Quality Management System, ISO 91 and implementationGood knowledge in Quality Management Tools (e.g. TQM, QCC, SPC, Balance Scorecard, etc.) and disseminate through Project Quality Management System.Thorough understanding for Document Management SystemTeam workers and organizing peopleFluent in English, both spoken and written is an advantage
Lowongan Kerja Maintenance Team Leader (Supervisor Level) PT Wahana Duta Jaya Rucika, Gresik - PT Wahana Duta Jaya Rucika merupakan perusahaan yang bergerak sebagai salah satu produsen pipa PVC terbesar di Indonesia dan memiliki fasilitas produksi yang tersebar di berbagai lokasi di nusantara. | Tanggung jawab utama : Mengelola proses perawatan dan perbaikan mesin produksi (termasuk sumber daya manusia) untuk memastikan kondisi mesin senantiasa optimal dalam mendukung pencapaian target produksi.Kualifikasi umum:Pengalaman di posisi sama / relevan min. 3 tahun;Familiar terhadap konsep dan praktik TPM khususnya yang terkait dengan Planned Maintenance;Berpengalaman dalam improvement di area/proses kerja.Memiliki pengetahuan dan pengalaman yang baik terkait mesin (termasuk perawatan dan troubleshooting);Memiliki kemampuan Data Analysis & Analytics yang baik;Memiliki pengalaman dalam Maintenance Planning menjadi nilai tambah;Bersedia bekerja secara shift (3 Days In; 1 Day Off);Bersedia ditempatkan di area Gresik/Karawang.