PT Wanho Industries Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di industri pembuatan mainan diecast mobil. Perusahaan tersebut memiliki fasilitas produksi di Kab. Batang, Jawa Tengah.
PT Wanho merupakan salah satu unit bisnis dari Wanho Holding Grup, perusahaan terkemuka di bidang mobil diecast yang berpusat di Guangzhou, China.
Alamat Perusahaan
Pagedangan, Sembung,
Kec. Banyuputih, Kabupaten Batang,
Jawa Tengah 51271
Rating Perusahaan
Berapa nilai untuk perusahaan ini?
5 / 5. Vote count: 1
Diposting
9 bulan yang lalu
Pendidikan
D3/S1
Tipe Pekerjaan
Full Time
Pengalaman
---
Lokasi Kerja
Batang
Info Gaji
Kompetitif
Deadline
---
Lowongan kerja Industrial Engineering Staff PT Wanho Industries Indonesia penempatan kerja di Batang, berikut informasi selengkapnya :
Qualifications :
Minimum Diploma’s Degree
Experienced in the same position at least 1 year, especially in the field of manufacture
Must excellent in Microsoft Office
Understand the concept of SPT or Time Study, line balancing, jig & tooling
Able to create SOP and WI
Have good analysis and problem solving
Has English skill (written and speaking)
Willing to join ASAP and work in Batang, Central Java