Warehouse Administration

Diposting 4 bulan yang lalu

PT Daya Kobelco Construction Machinery Indonesia adalah perusahaan yang berperan sebagai distributor eksklusif untuk alat berat merek Kobelco, terutama ekskavator. Perusahaan ini menyediakan berbagai peralatan yang digunakan di industri pertambangan, konstruksi, dan sektor terkait lainnya. Didirikan pada 7 November 2000, perusahaan ini merupakan anak perusahaan dari Kobe Group, sebuah perusahaan baja dari Jepang.

Job Description:

  • Check the stock availability of spare parts in the workshop.
  • Update Stock data every day.
  • Responsible for the spare parts warehouse area
  • Responsible for the inventory of the workshop.
  • Coordinate with the Head of Workshop regarding the needs of Stock or Spare Parts in the Warehouse.
  • Administration of Spare Part stock report data.

Qualification:

  • Minimum Bachelor Degree with reputable university.
  • Preferably have experience in Automotive Company.
  • Mastering MS Office / Open Office compute.
  • Willing placement in Medan, North Sumatra.

Detail Pekerjaan

  • Tipe Pekerjaan Full Time
  • Min. Pendidikan S1
  • Min. Pengalaman 1 Tahun
  • Penempatan Kerja Medan, Indonesia
  • Perkiraan Gaji Rp. 4.014.072 (UMK Medan)
  • Batas Akhir Lamaran ---

Tertarik Bergabung?

Ajukan lamaran Anda sekarang sebelum tanggal penutupan lowongan.

*Proses rekrutmen tidak dipungut biaya. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.